Pages

Rabu, 11 April 2012

Produsen dan Fungsi Produksi

PENDAHULUAN

    Dalam ekonomi terdapat istilah produsen dan konsumen. Yang dimana produsen itu sebagai pembuat barang atau yang menyalurkan jasa. Sedangkan konsumen itu sebagai yang mengkonsumsi barang tersebut atau menggunakan jasa dari produsen.


POKOK BAHASAN

    Produsen adalah suatu kelompok/organisasi/perorangan yang memproduksi atau mengahasilkan suatu barang/jasa yang dapat digunakan oleh pihak konsumen. Pada produksi, memiliki fungsi yang berkaitan dengan input dan output yang dihasilkan. Fungsi produksi ini membatasi pencatatan profit maksimum karena keterbatasan teknologi dan pasar di mana ini akan mempengaruhi ongkos produksi, output yang dihasilkan dan harga jual output. Fungsi produksi ini dapat tulis secara matematis sebagai berikut:
X = f(a,b,c)
 X itu berarti output yang di hasilkan. Sedangkan a, b, c adalah input yang digunakan.


REFERENSI